GAMBARAN PENGETAHUAN SISWI KELAS VII DAN VIII TENTANG ANEMIA DI SMP NEGERI 11 KOTA CIMAHI TAHUN 2016
Politeknik Kesehatan Kemenkes RI Bandung
Jurusan Keperawatan Bandung
Program Studi Keperawatan Bandung
Bandung, Juli 2015
Wahyuni, P17320113057
GAMBARAN PENGETAHUAN SISWI KELAS VII DAN VIII TENTANG ANEMIA DI SMP NEGERI 11 KOTA CIMAHI
TAHUN 2016
ABSTRAK
x, 54 hal, 5 Bab, 1 Bagan, 5 Tabel, 10 Lampiran
Anemia pada remaja di Jawa Barat memiliki presentase 26%, Anemiamerupakan masalah yang umum terjadi di Negara berkembang.Remaja putri memiliki resiko sepuluh kali lebih besar untuk menderita anemia dibandingkan dengan remaja putra. Hal ini di karenakan remaja putri mengalami menstruasi setiap bulannya dan sedang dalam masa pertumbuhan sehingga membutuhkan asupan zat besi yang lebih banyak.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran pengetahuan siswi kelas VII dan VIII tentang Anemia di SMPN 11 Kota Cimahi. Metodepenelitian yang dipergunakanadalahmetodedeskriptif, dengan populasi sebanyak 201 siswi dan jumlah sampe sebanyak 135 siswi.Teknik sampling yang digunakanyaituStratifikasiProporsional Random Sampling.denganujivaliditasmenggunakanpointbiserialdenganmenggunakanalatukurnyaadalahkuesionerHasilpenelitianmenunjukanbahwapengetahuansiswi kelas VII dan VIIIdi SMPN 11 Kota Cimahitentang Anemia, lebihdarisetengahnyapengetahuankurangberjumlah 73 siswi (54,1%). Disarankankepadapihaksekolah agar bekerjasamadenganPuskesmasuntukmelakukanpenyuluhankesehatan, danbagisiswihendaknyabertindakaktifapabilaAnemiamulaiterasadansegeramemeriksakankepelayanankesehatan
Kata Kunci : Pengetahuan Anemia
Daftar Pustaka : 18 Buku (2005-2015), 2 Journal (2013 dan 2015)
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain