GAMBARAN MEKANISME KOPING LANSIA TENTANG PROSES PENUAAN DI PANTI SOSIAL TRESNA WREDHA BUDI PERTIWI KOTA BANDUNG TAHUN 2015
Politeknik Kesehatan Kemenkes BandungrnJurusan Keperawatan BandungrnProgram Studi Keperawatan BandungrnBandung, Juli 2015rnMira Mardiana, P17320112092rn rnGAMBARAN MEKANISME KOPING LANSIA TENTANG PROSESrnPENUAAN DI PANTI SOSIAL TRESNA WREDHA rnBUDI PERTIWI KOTA BANDUNGrnTAHUN 2015 rn v rnrnABSTRAK rnrnxiii, 42 hal, 5 Bab, 1 bagan, 2 tabel, 10 lampiranrnrnPenelitian ini di latar belakangi oleh prevalensi gangguan mental emosional padarnlansia yang meningkat. Proses penuaan membawa perubahan pada fisik danrnpsikososial menjadi salah satu penyebab stress bagi lansia. Apabila lansia tersebutrntidak mampu mengatasi stress dengan menggunakan mekanisme koping yangrnefektif maka akan berdampak pada psikologisnya. Situasi stress memotivasi rnlansia untuk melakukan perlawanan yang disebut dengan mekanismernkoping.Mekanisme koping yang biasa digunakan individu adalah mekanismernkoping adaptif dan maladaptif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuirngambaran mekanisme koping lansia tentang proses penuaan di Panti Sosial TresnarnWredha Budi Pertiwi Bandung. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif.rnPopulasi adalah lansia yang menghuni Panti Sosial Tresna Wredha Budi PertiwirnBandung, pengambilan sampel menggunakan tehnik total sample atau sampelrnjenuh didapatkan 30 responden. Data penggunaan mekanisme koping lansiarndiperoleh dengan menggunakan kuesioner yang telah di uji validitas diatas 0.3 danrnuji realibilitas 0,951. Hasil penelitian didapatkan lebih dari 30 lansia terdapat 18rnorang menggunakan mekanisme koping adaptif dan 13 orang lansia menggunakanrnmekanisme koping maladaptif. Hasil penelitian disimpulkan bahwa lebih darirnsetengah (60%) lansia menggunakan mekanisme koping adaptif. Saran penulisrnbagi para petugas Panti Wredha Budi Pertiwi untuk memberikan informasirnmengenai proses penuaan yang dialami bersifat normal dan memberikanrndukungan serta masukan untuk menyelesaikan masalah pada lansia sehinggarnmereka dapat menggunakan mekanisme koping yang adaptif yang diperlukan olehrnlansia, sehingga resiko timbulnya stress bisa diminimalkan.rnrnrnKata kunci : Mekanisme Koping, Lansia, Panti WredharnDaftar Pustaka : 19 (2005-2014)rn
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain